Cara mengirim lamaran kerja via Email

Tips mengirim lamaran Via Email
Mengirim lamaran kerja bisa dilakukan secara langsung dengan datang ke tempat perusahaan pencari kerja atau bisa secara tidak langsung atau yang disebut lewat Email, namun sebagian orang masih banyak yang belum paham bagaimana cara mengirim lamaran Via E mail.

Dibawah ini akan saya jabarkan bagaimana cara mengirim lamaran kerja Via Email :

1. Siapkan berkas-berkasnya seperti ,Ktp, Pas Photo, Ijazah,Daftar nilai dan lainnya.

2.Scan berkas yang diatas.
bagi yang belum ngerti itu scan atau tidak punya printer scan-nya bisa dilakukan di warnet dengan minta tolong scanin ke penjaga warnetnya.
simpan di flashdisk

3. Kecilkan ukuran berkas tadi yang diatas, biasanya hasil scan-an ukurannya pada besar rata-rata 1 mb-an.

Cara mengecilkannya :
buka berkasnya dengan aplikasi Microsoft Office Picture Manager dari PC anda, lihat dibawah :
saya pakai contoh foto.




4.Sesudah berkas hasil kompres disimpen selanjutnya cara kirim via email
disini admin gunakan Gmail yang biasa pakai yahoo, gak jauh berbeda sama yahoomail.


  • Pertama buka Gmail dari pc/laptop
  • kedua klik tulis
  • ketiga Alamat Email Penerima
  • Kempat subjeknya misal Jenis lokernya Apoteker/administrasi
  • Kelima Tulis CV
  • Keenam klik Lampirkan file
  • ketujuh masukan satu persatu Berkas yang tadi sudah dikompres
  • kirim
NB : mengirim lamaran via email usahakan keseluruhan berkasnya jangan lebih dari 500-600kb.
Sebagai contoh lihat gambar dibawah :


Demikian cara lengkap mengirim lamaran via Email semoga bermanfaat.


0 Komentar untuk "Cara mengirim lamaran kerja via Email"

Powered by Blogger.

Blog Archive

 
Copyright © 2014 Jobs kesehatan - All Rights Reserved
Template By Jobs kesehatan